Jumat, 06 Mei 2011

CINTA KEPADA ALLAH

Cinta kepada Alloh: Rabb Semesta Alam
Cukuplah bagi kita merenungi ayat berikut :
“Sesunguhnya orang-orang yang beriman yaitu adalah orang-orang yang ketika disebut nama Alloh maka bergetarlah hatinya, dan apabila dibacakan ayat-ayatnya maka bertambahlah iman mereka karenanya. Dan kepada Robbnya mereka bertawakkal.”

Kamis, 21 April 2011

Cinta kepada Alloh: Rabb Semesta Alam
Cukuplah bagi kita merenungi ayat berikut :
“Sesunguhnya orang-orang yang beriman yaitu adalah orang-orang yang ketika disebut nama Alloh maka bergetarlah hatinya, dan apabila dibacakan ayat-ayatnya maka bertambahlah iman mereka karenanya. Dan kepada Robbnya mereka bertawakkal.”

Islam Kok Pacaran

oleh Aliman Syahrani

Soal pacaran di zaman sekarang tampaknya menjadi gejala umum di kalangan kawula muda. Barangkali fenomena ini sebagai akibat dari pengaruh kisah-kisah percintaan dalam roman, novel, film dan syair lagu.

Falsafah Shalat Lima Waktu


sumber foto: http://agungprasetyo.net/activities/besarnya-cinta-rasulullah-s-a-w
Apa sebenarnya makna dari shalat lima waktu? Shalat lima waktu sebenarnya merupakan gambaran dari berbagai kondisi kita yang berbeda-beda sepanjang hari.

Senin, 18 April 2011

masa sedihku

Aku bahagia pada saat aku bisa mencintaimu…
Tapi rasa sedih ini juga datang saat kau meninggalkanku…
Aku tak tahu harus bagamana lagi untuk mencarimu…

Kamis, 14 April 2011

kritik dan saran kunjungan industri

   Malam remang remang di timpa cahaya lampu listrik telah berbaris 4 buah bus di depan Kapolsek Bulukerto.SMK N 1ulukerto telah dengan sengaja menyewa bus bus tsb untuk mengadakan kegiatan kunjungan industri atau KI bagi para siswanya yang berada di kelas XI dengan kompetensi RPL,AK dan TMO.

Senin, 21 Februari 2011

bunyi

PENGERTIAN BUNYI

Bunyi adalah bahan terpenting dalam musik. Bunyi berasal dari Sumber bunyi, yang digetarkan oleh tenaga atau energi. Kemudian getaran tersebut oleh pengantar diantarkan atau dipancarkan keluar. Dan bila getaran ini sampai di telinga kita, barulah kita dapat mendengarkannya.